Selasa, 13 November 2012

MACAM-MACAM METODE PENELITIAN

Nama : Dedy Hermanto
Nim   : F1A010205
    1. Penelitian Survey
     -Contoh Judul
     -EKSPLORASI JENIS-JENIS PALEM DI PULAU NUMFOR KABUPATEN BIAK    NUMFOR FAHUTAN UNIPA, 2002. 28 CM PALEM – EKSPLORASI Oleh: BANJARNAHOR, Jonnar
    -Demographic survey research in Irian Jaya: Population dynamics in the Teminabuan area of the Bird’s Head Peninsula of Irian Jaya, Indonesia (Penelitian survei demtograft di Irian Jaya. Dinamika penduduk Teminabuan, Semenanjung Doberai, Irian jaya, Indonesia).
      2. Penelitian Ex Post Facto
.      -Contoh Judul
-PENGARUH KEPUASAN KERJA, KETERLIBATAN KERJA, STRES KERJA, DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KESIAPAN UNTUK BERUBAH PADA KARYAWAN PT BANK Y Oleh: Ciliana, Psikologi
- Pengaruh Kecemasan Mahasiswa pada Waktu Mengerjakan Ujian Terhadap Hasil Ujian Mereka.
      3. Penelitian Experiment
        -Contoh Judul 
  -PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION UNTUKMENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) (Suatu Studi Kuasi Eksperimen Terhadap Siswa Kelas VIII MTs N Arjawinangun, Cirebon) Oleh: Ricca Safrotun
-Pengaruh Lendir Bekicot (Achetina Fullica) terhadap Pertumbuhan Bakteri gram negative
(Psedomonas Aeruginesa).


       4. Penelitian Naturalistik
.     -Contoh Judul
   -PEMBELAJARAN DENGAN MENGINTEGRASIKAN NILAI-NILAI KEIMANAN DAN KETAQWAAN (IMTAQ) DALAM MATA PELAJARAN IPA BAGI SISWA SEKOLAH DASAR Penelitian Naturalistik pada Sekolah Dasar Assalam II Bandung Oleh: Achmad Ghozin
 - STRATEGI PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN BAGI GURU KELAS VII DI KABUPATEN KONAWE SELATAN Oleh: Basir Sarulah.
       5. Penelitian Kebijakan (Policy Research)
      - Contoh Judul
-EVALUASI IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAWASAN INDUSTRI DI KABUPATEN KARAWANG Oleh : Syahrudin, FISIP UI., 2009.
-POTENSI DAN BIAYA PEMUNGUTAN LIMBAH PENEBANGAN KAYU MANGIUM SEBAGAI BAHAN BAKU SERPIH (Potency and Harvesting Cost of Wastes from Mangium-Stand Felling as Raw Material for Wood Chip) Oleh/By: Sukadaryati, Dulsalam & Osly Rachman.

   6. Penelitian Tindakan (Action Research)
       -Contoh Judul
-PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PERILAKU DALAM BAHASA INDONESIA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA ANAK TUNAGRAHITA Penelitian Tindakan di SPLB Bagian C Bandung Oleh: Maman Abdurahman SR         
 -Memecahkan Masalah Apatisme dalam Penggunaan Teknologi Modern atau  Menanam Padi yang Inovatif
      7. Penelitian evaluasi (Evaluation Research)
         -Contoh Judul
-PENGARUH KONSENTRASI ASAM CUKA TERHADAP SPORULASI Beauveria Bassiana (BALS) VUIL STRAIN-WAMENA PADA MEDIUM BERAS PERA SEBAGAI AGEN HAYATI oleh : Rini Patandungan.
       -EVALUASI KETERPAKAIAN KOLEKSI BUKU BERDASARKAN DATA    STATISTIK SIRKULASI DI UPTD PERPUSTAKAAN DINAS PENDIDIKAN KOTA MAGELANG.
         8. Penelitian Sejarah (History Research)
              -Contoh Judul
-Tari Bali: Sebuah Telaah Histori (Bali Dance : A Historical Research Oleh : V. Eny Iryanti
 -Perjuangan di Daerah Kebumen pada Masa Revolusi Fisik, kayra ilmiah yang ditulis oleh Muhammad Saludin, Susmanto, Ambiya Nurdiyanto dan Eti Baryanti, pemenang II LPIR tahun 1992.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar